- Beranda
- Indexs Berita
- WORKSHOP JURNALISTIK
02 November 2016 - 08:07:49 WIB
Pada tanggal 23 april 2016 diadakan WORKSHOP JURNALISTIK " MENULIS ARTIKEL DAN BERITA DENGAN MUDAH DAN KREATIF" dikampus yang berletak di jalan juanda, Samarinda, Kalimantan timur yaitu UNTAG (Universitas 17 Agustus 1945) merupakan salah satu kampus yang memberikan sebuah pelatihan jurnalistik untuk mahasiswa dan masyarakat lainnya. Pelatihan yang dapat memberikan sebuah pengetahuan dalam menyajikan sebuah berita yang afektif. Sasaran yang telah mengikuti yaitu mahasiswa dan masyarakat di luar kampus Universitas 17 Aguatus 1945. Bertujuan Untuk Menumbuhkan bakat dan minat mahasiswa untuk menulis secara kreatif dalam sebuah peristiwa,Memberikan pandangan dalam manfaat menulis, Dapat menyampaikan berita dan informasi secara tepat dan benar, dapat mengdokumentasikan sebuah pristiwa yang sedang terjadi.